Kamis, 11 Desember 2014

Cara Mengobati Kadas di Selangkangan

Cara Mengobati Kadas di Selangkangan . Sebelumnya kita kenal dulu apa itu kadas ? Kadas dan kurap adalah penyakit kulit yang sejenis, namun lebih dikenal dengan istilah 'kurap' saja. Kurap adalah salah satu jenis penyakit kulit yang disebabkan oleh infeksi jamur dermatofit di mana jamur tersebut hidup dari jaringan mati di beberapa bagian tubuh dan berkembang di daerah yang hangat dan lembab pada kulit.

Kurap biasanya ditandai dengan bentuk luka melingkar pada kulit atau lebih menyerupai bentuk cincin. Karena bentuknya yang menyerupai cincin maka Kurap disebut juga dengan istilah ringworm. Namun, tidak ada cacing pada penyakit ini. Tanda-tanda Kurap yaitu berwarna merah, bersisik, gatal, terkadang melepuh, mengeluarkan cairan, dan lama-kelamaan luka tersebut dapat meluas.
Cara Mengobati Kadas di Selangkangan

Kadas Tidak hanya menyerang bagian badan saja (tinea corporis), melainkan dapat menyerang bagian tubuh lainnya. seperti di selangkangan Jenis kurap di selangkangan yang paling banyak dialami oleh pria, karena pria lebih banyak mengeluarkan keringat dan kulit selangkangan sering mengalami gesekan saat menggunakan pakaian ketat. Akibatnya, kulit selangkangan menjadi berwarna cokelat kemerahan dan dapat meluas ke lipatan pangkal paha ke bawah atau bahkan ke kedua paha.

Kadas sendiri disebabkan oleh jamur adalah penyakit kadas. Penyakit ini biasanya menginfaksi bagian tangan, telapak kaki, kulit, maupun kepala. Nama penyakit kadas disuaikan dengan tempat yang terinfeksi yang biasanya menyerang orang berkulit sensitive.

Jamur yang menyebabkan penyakit kadas adalah jamur dermatofita yang terbagi atas 3 genus, trichophytin ( T ), mycrosporum ( M ), dan epidermophyton (E).

Cara Mengobati Kadas di Selangkangan

Ada banyak cara untuk mengobati penyakit kadas, baik itu menggunkan cara tradisional maupun modern. Keduanya tentu memiliki kelemahan dan kelenihan. Pengobatan tradisional biasanya menggunakan menggunakan bahan- bahan alami dan aman bagi tubuh karena tidak mengandung zat kimia. Sedangkan pengobatan modern banyak mengandung zat kimia, tingkat efek sampingnya tinggi dan harganya mahal. Cara penggunaannya adalah dengandioleskan pada bagian yang terinfeksi,yang sebelumnya digosok dengan logam terlebih dahulu.

Cara Pertama, ambil garam dan air hangat secukupnya, campur dan aduk hingga garam menjadi larut, lalu oleskan di selangkangan yang ada bintik merahnya. Cara ini cukup efektif menghilangkan jick itch walaupun perih tingkat dewa. Kalau rumah kalian di pesisir pantai, saya sarankan untuk berendam di laut.

Cara Kedua, pergi ke warung terus beli salep kalpanak. Atau ke apotek terdekat beli salep atau kaplet (pil) Zoralin & Lorson.

Setelah sembuh akan ada bekas hitam di daerah selangkangan. Dan lihat cara menghilangkan bekas hitamnya di postingan sebelumnya . Mungkin hanya itu Tips Cara Menghilangkan Kadas di Selangkangan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar